-
Tips Pengecekan dan Perawatan Tower Lamp
Peran dari tower lamp sangatlah penting di area pertambangan. Dengan tempat yang biasanya jauh dari kota dan sumber listrik, adanya unit penerangan tersebut akan sangat bermanfaat. Selain mudah dipindahkan ke tempat lainnya, suatu light tower sudah mempunyai sumber listriknya sendiri dari generator yang menjadi bagian utamanya. Dengan begitu, penerangan tentu sudah tercukupi dan pekerjaan…